Cara membuat Status Bar Transparan
Sepertinya Xposed dan Xblast tidak perlu saya uraikan nanti sahabat akan mengerti dengan sendirinya. Intinya ke 2 aplikasi ini memiliki kaitan yang memperindah tampilan android anda .Tutorial kali ini merupakan saharing dari bang Novaldi berkat izin dari beliau saya bisa melanjutkan postingan ini.\
Download
Xposed dan
Xblast
Note : Untuk download klik link diatas lalu tunggu sampai halaman baru terbuka dan klik SKIP di sudut kanan Atas :)
Tutorial Instalasi
Instal kedua softare tersebut
Setelah selesai di instal silahkan ikuti cara di bawah ini :
Buka Xposed Instaler → Pilih Modules → Centang Xblast tool → Kembali ke framawork lalu Instal/Update → Reboot
Setelah cara di atas sudah berhasil maka siapkan mental anda untuk mengoprek android anda . Pilih sesuka anda tutorial mana yang mau anda terapkan pada Android Anda
1.Status Bar Transparan
Buka Xposed → Modules → Xblast tool → Pilih statusbar → centang "Status bar background colour" √ Geser kekanan Biar transparan Kembali Ke Framawork Pilih Instal/Update → Reboot
Tutorial Lengkap Baca di SINI